Masih semangat khan puasanya..? Sebuah nikmat lho, masih punya umur untuk menjumpai bulan Romadhon. Puas puaskan untuk berdoa pada Allah Ta'ala. Selain itu, bulan Romadhon itu cepat datangnya, juga cepat perginya. Semoga dikaruniai taufik untuk bisa beribadah dengan sebaik baiknya di hari hari yang tersisa.
Kali ini mau sharing dompet rajut aja. Dompet ini sy hadiahkan untuk guru TK si bungsu.
Dompet ini memakai benang polichery warna ungu muda dan pink muda. Tusuknya pakai dc dan sc.
Yang di bawah ini pakai benang poli pop warna merah marun.
Oh ya, maafkan ukuran dompetnya dilewatkan.
terimakasih dan selamat berkarya